Book's Detail
Wawasan Lingkungan Dalam Pembangunan Perkotaan

Kota-kota di Indonesia beberapa waktu belakangan ini tertimpa aneka musibah seperti banjir, longsor, rob, kesumpekan, kemacetan, kesemrawutan. Semuanya itu terjadi akibat tidak diterapkannya konsep dan kaidah yang berkaitan dengan wawasan lingkungan atau keseimbangan ekologis dalam pembangunan perkotaan. Dalam buku ini akan diungkapkan secara rinci mengenai berbagai masalh aktual perkotaan dan lingkungan yang dihadapi di Indonesia, gagasan-gagasan penanggulangannya, sampai dengan rekomendaso tentang pengelolaan kota yang berwawasan lingkungan di masa depan.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Budihardjo, Eko - Personal Name
Sudanti Hardjohubojo - Personal Name
Edisi
No. Panggil 711.4 BUD w-1
ISBN/ISSN 979414486X
Subyek CITY PLANNING-ENVIRONMENTAL ASPECTS
Klasifikasi 711.4
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Alumni
Tahun Terbit 2012
Tempat Terbit Bandung
Deskripsi Fisik x, 241hlm : il : 20cm
Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...