Book's Detail
PENGARUH PERSEPSI, KUALITAS LAYANAN, PENGETAHUAN DAN PEMAHAMAN PERPAJAKAN TERHADAP MOTIVASI MEMBAYAR PAJAK BAGI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI USAHAWAN DI HITECH MALL, SURABAYA

Seiring dengan reformasi pajak yang diharapkan dapat meningkatkan jumlah
Wajib Pajak serta jumlah penerimaan pajak pada kenyataanya jumlah Wajib Pajak
yang membayar dan melapor hanya berjumlah 8,5 juta dari total 110 juta orang
yang aktif bekerja. Tentunya hal ini dipengaruhi oleh motivasi membayar pajak.
Motivasi membayar pajak dipengaruhi oleh tiga faktor yaitu persepsi, kualitas
layanan, serta pengetahuan dan pemahaman perpajakan. Penelitian ini
menggunakan Pengujian Regresi Linier Berganda. Digunakannya analisis Regresi
Linier Berganda adalah adanya beberapa faktor yang mempengaruhi motivasi
membayar pajak, ditambah dengan Uji t yang menggambarkan hubungan
signifikasi tiap variabel bebas dengan variabel terikat. Hasil analisis menunjukkan
bahwa semua faktor yaitu persepsi, kualitas layanan, serta pengetahuan dan
pemahaman perpajakan bernilai positif terhadap motivasi membayar pajak.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang AGA VANESHA BENJAMIN - Personal Name
Jeanne Asteria Wawolangi - Personal Name
Edisi
No. Panggil
ISBN/ISSN ---
Subyek Persepsi Perpajakan, Kualitas Layanan Fiskus, Pema
Klasifikasi NONE
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit FE-UKDC
Tahun Terbit 2013
Tempat Terbit Surabaya
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...