Book's Detail
Hukum Investasi Dan Pasar Modal Sebuah kajian Kritis Terhadap Kemudahan Untuk Berusaha

buku ini adalah hasil olah pikir yang mengetengahkan aspek akademik perlunya kemudahan dalam berusaha dengan meman faatkan instrumen hukum investasi yang salah satu yaitu Pasar Modal. Kaitan Pasar Modal dengan dunia usaha yang selama ini dimaknai untuk aktivitas investasi dalam skala besar, perlu pula mendapat kajian ilmiah. Sebuah pertanyaan dapat diajukan antara lain, mengapa Pasar Modal tidak menjadi tren atau menjadi instrumen penting dalam aktivitas investasi? Padahal instrumen ini telah diperke nalkan jauh pada masa kolonial Belanda dan sejak tahun 1995 melalui Undang-Undang No. 8 Tahun 1995 instrumen Pasar Modal ini telah diterima baik dalam sistem hukum Indonesia.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Saidin, H.OK. - Personal Name
Rangkuti, Yessi Serena - Personal Name
Edisi
No. Panggil 343 SAI h
ISBN/ISSN 9786232182110
Subyek
Klasifikasi 343
Judul Seri
GMD Text
Bahasa
Penerbit Kencana
Tahun Terbit 2021
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik 180 hal;21 cm
Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...